;
;

Senin, 12 Mei 2008

UJIAN E-BUSINESS

Kepercayaan merupakan hal yang sangat penting dalam e-business karena :
e-business merupakan program virtual, jika bisnis dilakukan melalui e-business maka produk yang diperdagangkan pasti berbentuk maya atau walaupun ada barang nyata tetap barang tersebut hanya ditampilkan dalam bentuk gambar sebelum order atau proses jual beli dan delivery. Dalam e-business ini kepercayaan sangatlah penting adanya. Banyaknya penipuan dan kejahatan dalam dunia maya (dalam e-business), sehingga jika tidak hati-hati maka hal yang akan terjadi kemudian adalah kerugian. Sekali bisnis kita tidak dipercaya kemungkinan yang muncul adalah pihak lain tidak percaya lagi dengan bisnis kita secara langsung akan menurunkan profit bisnis.

Amazon dan Yahoo memberikan jaminan kepercayaan kepada merchant yang menggunakan fasilitasnya :
  1. Adanya term of agreement yang diproteksi oleh jaminan hukum
  2. Adanya data-data dari hasil usaha e-business sebelumnya sehingga diketahui kewajaran bisnis suatu pihak tertentu
  3. Proses penawaran dan penjualan dilakukan dengan peraturan yang menjamin kelancaran penawaran dan penjualan.

Tidak ada komentar: